A. PENDAHULUAN
-
PengertianNextcloud adalah suite software client-server untuk menciptakan layanan file hosting dan menggunakan mereka. Secara fungsional sangat mirip dengan banyak digunakan Dropbox, dengan perbedaan fungsional utama adalah bahwa Nextcloud adalah gratis dan open-source, dan sehingga memungkinkan siapa saja untuk menginstal dan mengoperasikannya tanpa biaya pada server pribadi. Berbeda dengan layanan eksklusif seperti Dropbox, arsitektur terbuka memungkinkan menambahkan fungsi tambahan ke server dalam bentuk yang disebut aplikasi.
-
Latar BelakangSetelah kita membuat sebuah website yang di dalamnya di isi dengan pembelajaran / soal soal yang sifatnya online jadi dibutuhkanlah penyimpanan yang bisa memnelola dalam sekala yang besar
-
Maksud dan Tujuanagar bisa menggunakan Nextcloud dengan semestinya dan agar bisa menginstal dan mengkonfigurasi sendiri nextcloud
B. ALAT & BAHAN
-
Laptop
-
Koneksi Internet
-
File Nextcloud=> Download
C. WAKTU PELAKSANAAN
1-2 jam
D. LANGKAH KERJA
-
Download Nexcloud dari server caranya :
# wget https://download.nextcloud.com/server/releases/nextcloud-12.0.0.zip
-
Unzip hasil download tadi, caranya:
# unzip nextcloud-12.0.0.zip
-
Setelah itu copy hasil ekstract ke direktori /var/www, caranya:
# cp -r nextcloud /var/www
-
Pindah ke directory /tmp, lalu buat script nextcloud.sh, caranya :
# cd /tmp
# nano /tmp/nextcloud.sh
copykan script berikut :
#!/bin/bash
ocpath='/var/www/nextcloud'
htuser='www-data'
htgroup='www-data'
rootuser='root'
printf "Creating possible missing Directories\n"
mkdir -p $ocpath/data
mkdir -p $ocpath/assets
mkdir -p $ocpath/updater
printf "chmod Files and Directories\n"
find ${ocpath}/ -type f -print0 | xargs -0 chmod 0640
find ${ocpath}/ -type d -print0 | xargs -0 chmod 0750
chmod 755 ${ocpath}
printf "chown Directories\n"
chown -R ${rootuser}:${htgroup} ${ocpath}/
chown -R ${htuser}:${htgroup} ${ocpath}/apps/
chown -R ${htuser}:${htgroup} ${ocpath}/assets/
chown -R ${htuser}:${htgroup} ${ocpath}/config/
chown -R ${htuser}:${htgroup} ${ocpath}/data/
chown -R ${htuser}:${htgroup} ${ocpath}/themes/
chown -R ${htuser}:${htgroup} ${ocpath}/updater/
chmod +x ${ocpath}/occ
printf "chmod/chown .htaccess\n"
if [ -f ${ocpath}/.htaccess ]
then
chmod 0644 ${ocpath}/.htaccess
chown ${rootuser}:${htgroup} ${ocpath}/.htaccess
fi
if [ -f ${ocpath}/data/.htaccess ]
then
chmod 0644 ${ocpath}/data/.htaccess
chown ${rootuser}:${htgroup} ${ocpath}/data/.htaccess
fi
lalu, save and exit. lihat gambar:
-
Lalu jalankan scriptnya, caranya :
# bash /tmp/nextcloud.sh
-
Lalu kita buat nextcloud.conf di directory /etc/apache2/site-available/, caranya:
# nano /etc/apache2/site-available/nextcloud.conf
copykan script berikut kedalamnya :
Alias /nextcloud "/var/www/nextcloud/"
<Directory /var/www/nextcloud/>
Options +FollowSymlinks
AllowOverride All
<IfModule mod_dav.c>
Dav off
</IfModule>
SetEnv HOME /var/www/nextcloud
SetEnv HTTP_HOME /var/www/nextcloud
</Directory>
lalu save and exit, lihat gambar.
-
Lalu kita enable dulu dengan cara :
# a2ensite nextcloud
lakukan juga perintah berikut :
# a2enmod rewrite
-
Lalu restart apache2, caranya :
# systemctl reload apache2
-
Lalu kita buat data base di MySQL, caranya :
# mysql -u root -p
> CREATE DATABASE nextcloud;
> GRANT ALL ON nextcloud.* to 'nextcloud'@'localhost' IDENTIFIED
BY 'set_database_password';
> FLUSH PRIVILEGES;
> exit
-
Selanjutnya kita konfigurasi lewat web, caranya ketik :
-
Lalu kita akan dibawa ke bagian register/setup, isi data dan pastikan untuk menyimpan password dan user.Jika muncul tampilan seperti ini, klik tombol silang di kanan atas.
Selamat, Nextcloud siap digunakan.
E. HASIL KERJA
Dapat menjalankan Nextcloud dengan baik dan lancar
F. TEMUAN MASALAH
Belum ada.
G. KESIMPULAN
Nextcloud bisa digunakan / di pakai untuk menyimpan data
REFERENSI
1.https://www.digitalocean.com/community/tutorials/how-to-install-and-configure-nextcloud-on-ubuntu-16-04#step-2-%E2%80%93-installing-nextcloud
2. Google Translate untuk terjemahan.
1.https://www.digitalocean.com/community/tutorials/how-to-install-and-configure-nextcloud-on-ubuntu-16-04#step-2-%E2%80%93-installing-nextcloud
2. Google Translate untuk terjemahan.



















0 komentar:
Posting Komentar